Friday, June 19, 2015

Paper Project Kelas Star BPKP 2015

Tulislah paper  (minimal 6 halaman, ukuran kertas A4, 1,5 spasi) dengan tema "Business Communication for Your Success". Judul bebas namun harus berkaitan dengan tema. Tidak ada judul yang sama antara 1 mahasiswa dengan mahasiswa lain. Untuk itu Saudara harus mendaftarkan judul paper disini sebagai Comment. Ayo....segera daftarkan judul paper Anda!

Gaya penulisan untuk paper Anda adalah gaya penulisan ilmiah populer, untuk konsumsi masyarakat umum. Hal ini konsisten dengan visi UNSOED sebagai World Class Civic University, sehinga karya-karya universitas harus bermanfaat bagi masyarakat luas. Yang dimaksud gaya penulisan ilmiah populer adalah tulisan sekelas SWA atau majalah manajemen ternama lainnya.

Paper di tulis dengan Ms Words, dan dikirim secara berkelompok sebagai attachment melalui email ke elearningmrap@gmail.com paling lambat tanggal 28 Juni 2015.

Ingat, jangan sampai Anda terkena kasus plagiarism.  Untuk itu, ikuti teknik referensi yang lazim.  Jangan pernah meng-claim karya orang lain sebagai karya sendiri.  Selalu hargai penulis aslinya. Selalu tulis dari mana referensi tulisan Anda.

Disamping dikirim melalui email, agar dikompilasi dengan kelompoknya, yang kemudian dikumpulkan dalam bentuk printed paling lambat tanggal 2 Juli 2015 (dikumpulkan ke International Program, Building G). Jadikan kompilasi paper ini seperti buku yang baik dan menarik, yang siap diterbitkan! Jadi, ikuti cara-cara yang lazim seperti buku-buku laris yang ada dipasaran. Jadikan kelompok Anda yang terbaik! Mainkan kreativitas Anda! Bicarakan dengan TEAM Anda judul-judul yang menarik yang akan membuat buku TEAM Anda yang terbaik! Berikan judul yang menarik untuk buku TEAM Anda. Buatlah cover buku Anda semenarik mungkin. Ukuran buku? Ikuti ukuran yang lazim untuk sebuah buku populer.

Anda Bisa! Anda Luar Biasa!

Thanks.

AP

5 comments:

  1. Ahmad Jamilul Khuluk C1G014134
    Dahsyatnya komunikasi dalam mengungkap korupsi

    ReplyDelete
  2. Yth. Bapak Agung Praptapa, dibawah ini tercantum judul paper masing- masing anggota kelompok dari Kementerian Keuangan.

    1. Dianita Rizkiyani/C1G014124: Katakan "Tidak" dengan Cantik, untuk Melawan Intrik!

    2. Ganang Galih Gumilang/C1G014085:Anda Sopan Kami Segan, Menjembatani Komunikasi Lintas Generasi

    3. Hendy Hermasta/C1G014130:Seni Komunikasi Bagi Sekretaris Pribadi di Instansi Pemerintah

    4. Elizabeth Reni Yuliati/C1G014126:Golden Secrets to subdue your taxpayers

    5. Fadly Robby Mascha/C1G014101: Frontdesk, Sebuah Langkah Perubahan (Studi Kasus pada Sekretariat Pengadilan Pajak)

    6. Andry Prasetya/C1G014108: Komunikasi di Balik Pengaduan Efektif

    7. I Gede Yudhi Paramartha/C1G014116: Menggunakan Media Sosial Sebagai Sarana Pembentukan Citra Diri Pegawai Negeri Sipil

    8. Erikson Wijaya/C1G014071:Komunikasi Menarik dengan Infografik (Untuk Sosialisasi Perpajakan yang Lebih Optimal)

    9. Aria Yudhi Satria/C1G014119:Strategi Manajemen Perubahan Dalam Organisasi: Menghadapi Era Digital di Ditjen Pajak

    10. Pius Apriano Gonzales/C1G014079:Peningkatan Pelayanan Prima Melalui Pemanfaatan Media Telepon

    11. Venggi Obdi Ovisa/C1G014073: Bicara Lewat Desain

    12. Irmadanah Surahman/C1G014132: Nilai- nilai mu, Kementerianku

    13. Hanif Sulistiawan/C1G014081: Strategi Menyukseskan Kegiatan Rekonsiliasi BMN dengan Penerapan Komunikasi Bisnis

    14. Rofiq Wahyu Sulistyo/C1G014083: Yang Muda, Yang Kritis dan Santun dalam Berkomunikasi

    15. Novia Ayu Anjarwati/C1G014089: Serupa Bekal : Tak Melulu Berbincang Materi, Sekilas Tentang Komunikasi di Internal Birokrasi

    16. Fairuz Sufi Aziz/ C1G014120: Penerapan Influencing Skill dalam Pembuatan Kebijakan untuk Mencapai Tujuan Organisasi

    17. Danar Gumilang Putera/C1G014109: Penerapan Universal Principles of Influence di Dalam Lingkungan Organisasi

    18. Muhammad Ihsan/C1G014115 :Jalan Tak Beraspal

    19. Syamsul Rizal/C1G014099: Diplomasi Kedai Kopi

    20. Wahid Nasrullah/ C1G014114: Percepatan Karir dan Komunikasi

    21. I Nyoman Andri Juniawan/C1G014087:Humas Optimal, Sukses Maksimal

    22. Siswoyo/C1G014080: Sarapan Pagi ini: Motivasi

    23. Robi Gunawan/ C1G014121: Rapat? Ini Obatnya

    24. Bakhtiar Amaludin/C1G014084: Komunikasi Nol Rupiah

    Terima kasih.

    ReplyDelete
  3. Kepada Yth. Bapak Agung Praptapa, dibawah ini kami cantumkan judul Paper Project Mata Kuliah Komunikasi Bisnis masing- masing anggota dari kelompok BPKP Assurance kelas Alih Jenjang (AJ) STARBPKP Batch II Tahun 2015, sebagai berikut :

    1. Suryo Cahyo Putro / C1G014074 : BERDIALOG DENGAN KORUPTOR

    2. Yusuf Siddiq / C1G014077 : THE GOLDEN TRIANGLE

    3. Cahyo Pambudi Listiantoro / C1G014078 : BINTANG PERUBAHAN AUDITOR PEMERINTAH

    4. Robertus Aryo Kusumo Widodo / C1G014082 : KOMUNIKASI EFEKTIF, KUNCI AUDITOR JELAJAH NUSANTARA

    5. Fajar Rizki S. Saragih / C1G014088 : Communication Skill, Kunci Kemanfaatan Audit

    6. Cahyo Dwi Sabdono / C1G014095 : SELAMATKAN NEGARA MELALUI AUDITOR INVESTIGASI

    7. Adi Hayu Prasetiyo / C1G014097 : TWO FACE OF COMMUNICATION (Dua Sisi Tujuan Komunikasi dalam Menuju Kehidupan yang Bahagia)

    8. Hilman Harimingguna / C1G014100 : MENJEMBATANI GAP AUDITOR DAN AUDITEE DENGAN SENI MEMPENGARUHI ORANG LAIN

    9. Billie Dwipayana / C1G014102 : AUDITOR BPKP PUN “MENJUAL”

    10. Sudarmanto / C1G014104 : BPKP, sang AUDITOR PANGGILAN

    11. Fandi Nur Ahmad Habibi / C1G014105 : KETERAMPILAN BERKOMUNIKASI: AMUNISI AUDITOR BPKP

    12. Komang Pasek Parditha / C1G014106 : PENTINGNYA KOMUNIKASI DALAM PELAKSANAAN AUDIT INTERNAL

    13. Arief Kurniawan / C1G014107 : Menggantungkan Karir Pada Kemampuan Komunikasi Yang Kreatif

    14. Al Buchori / C1G014112 : KOMUNIKASI NON VERBAL : MENGASAH SENJATA LAIN AUDITOR

    15. Katuk Laksono Hariadi / C1G014113 : “NEW SKILL BEING AN AUDITOR (MY LIFE STORY)”

    16. Achprizar Greheta / C1G014122 : RAHASIA BESAR AUDITOR PRESIDEN DALAM PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN

    17. Sulaiman Anggalarang / C1G014123 : PERAN KOMUNIKASI DALAM EKSTRAKSI INFORMASI

    18. Tito Dwi Agus Arfiyanto / C1G014125 : MENGUBAH PARADIGMA AUDITOR MELALUI KOMUNIKASI

    19. Tino Rahmat Riyadi / C1G014131 : A Beautiful Watchdog

    20. Ahmad Jamilul Khuluk / C1G014134 : DAHSYATNYA KOMUNIKASI DALAM MENGUNGKAP KORUPSI

    21. Angget K Pradana / C1G014135 : KUNCI SUKSES AUDIT INTERVIEW

    22. Rheynhard P.A.P. Ujung / C1G01413 : INTERAKSI ANTAR AUDITOR DI KANTOR PERWAKILAN BPKP ACEH DAN DENGAN MITRA KERJA SEBAGAI USER

    Terima Kasih.

    ReplyDelete
  4. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  5. Yth. Bapak Agung Praptapa, berikut kami sampaikan judul Paper Project Mata Kuliah Komunikasi Bisnis setiap anggota dari kelompok BPKP Consulting kelas S-1 Akuntansi Alih Jenjang (AJ) STARBPKP Batch II Tahun 2015 :

    1. Galih Wicaksono ~ C1G014138 : Antara Harapan dan Kenyataan

    2. Dwiyoga Suryadewi ~ C1G014086 : Antara Wanita dan Auditor Pemerintah

    3. Priambodo Rokhmat Pratama ~ C1G014076 : Auditor Presiden Pintar Luar Dalam

    4. Eko Mardiono ~ C1G014098 : Bukan Auditor Biasa

    5. Bagunanto Dwi Wiworo ~ C1G014129 : Hangat, Dekat, dan Bersahabat dengan Rekan Sejawat

    6. Firmansyah ~ C1G014127 : Jangan Lupakan Etikamu, Auditor!

    7. Danny Febriyanto ~ C1G014117 : Kebun Binatang Auditor

    8. Abdul Haris Faqih ~ C1G014075 : Kecoa, and The Evergreen Story

    9. Dery Pratama ~ C1G014092 : Komunikasi Persuasif bagi APIP

    10. Setyo Wahyu Nugroho ~ C1G014093 : Memaknai Ulang Perbedaan sebagai Hambatan Komunikasi Auditor

    11. Tri Sutrisno ~ C1G014072 : Memegang Empat Tali Kemudi di Pemerintah Daerah

    12. Very Sony Indra Suroto ~ C1G014091 : Mempertahankan Independensi Auditor BPKP Melalui Komunikasi

    13. Nanda Amurdityo ~ C1G014128 : Menjadi Auditor (Konsultan?) yang Efektif

    14. Kisnu Pusnawan ~ C1G014111 : Menjadi PNS Kontemporer dalam 30 Menit

    15. Wildan Faruq ~ C1G014118 : Negosiasi Silat Lidah ala Auditor

    16. Fajri Kurniawan ~ C1G014094 : Newbie Never Dies

    17. Frendi Tri Prasetia ~ C1G014110 : Pengemban Amanah Tata Kelola Keuangan Negara

    18. Tegar Wibisono ~ C1G014136 : Strategi Komunikasi Sang Auditor

    19. Sidki Mustakim ~ C1G014133 : Sukses Auditing Melalui Komunikasi yang Efektif

    20. Hilman Butarbutar ~ C1G014096 : The Power of Zero

    21. Andika Febri Prastyawan ~ C1G014090 : Tim Solid Luar Dalam

    22. Sri Hartono ~ C1G014103 : Tips dan Trik Jitu Sukses Berkomunikasi dengan Mitra Kerja pada Pandangan Pertama

    Terimakasih.

    ReplyDelete